BAGAIMANA CARAnya?
Berikut Adalah Alur
Pendaftaran Program #BisaNgaji
Memilih Program
Dalam program BisaNgaji.com terdapat beberapa program yang bisa diikuti dan pilihlah sesuai kebutuhan dan keinginan
Melakukan Pendaftaran
Pilih tombol daftar dalam program yang dikehendaki, nantinya akan diarahkan ke formulir pendaftaran
Menyelesaikan Administrasi
Selesaikan administrasi program yang diinginkan dengan admin program yang kakak inginkan
Mengatur Jadwal
Selanjutnya peserta diperkenankan untuk menentukan jadwal sekaligus waktu mulai pengajaran
Evaluasi Berkala
Setiap bulan, team peningkatan kualitas dari #BisaNgaji akan melakukan assessment dan reporting progress kemampuan mengaji peserta
